Liputan Cyber || Jatim Kementerian Agama Kabupaten Sidoarjo mengikuti Exit Meeting serta pengumuman hasil penilaian pendahuluan calon Pilot Project PMPZI (Penilaian Mandiri Pelaksanaan Zona Integritas) tahun 2025 secara daring, di Aula Al Ikhlas 2. Dalam pemaparannya, Ketua Tim Penguatan Organisasi Biro Ortala Kemenag RI, Lukman Hakim, menjelaskan beberapa poin […]
Pemerintah
Liputan Cyber || Surabaya, Jawa Timur Stigma negatif masyarakat terhadap kinerja Satreskrim Polres Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya kembali menjadi buah bibir. Hal tersebut dikarenakan adanya informasi, bahwa 2 orang yang dilaporkan dalam perkara pengerusakan rumah diduga tidak ditahan meskipun sudah ditetapkan tersangka. Entah apa yang terjadi didalam tubuh Satreskrim Polres […]
Liputan Cyber || Jatim Eri Cahyadi segera dilantik menjadi Wali Kota Surabaya di hadapan Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara, Jakarta pada 20 Februari 2025 besok. Setelah dilantik nanti, Eri Cahyadi berharap kepada seluruh pihak agar tak perlu repot-repot mengirimkan karangan bunga sebagai bentuk ucapan selamat ke kantor Pemerintah […]
Liputan Cyber || Jatim Guna memupuk pertumbuhan generasi para sineas muda, Universitas Kristen (UK) Petra Surabaya atau biasa disebut Petra Christian University (PCU) telah sukses melakukan Screening empat Film Dokumenter karya mahasiswanya dari mata kuliah Produksi Film Dokumenter. Empat film dokumenter yang ditonton di Bioskop CGV Maspion Square Kota Surabaya […]
Liputan Cyber || Jatim Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menegaskan pengobatan HIV (Human Immunodeficiency Virus)/AIDS (ODHA) bagi warga Kota Pahlawan akan tetap berjalan dan tidak terkena efisiensi anggaran. Karenanya, pengobatan HIV/AIDS di Surabaya dipastikan tetap berjalan dan tidak berkurang anggarannya. Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, memastikan bahwa Pemkot Surabaya memberikan […]
Liputan Cyber || Jatim Program Studi (Prodi) Rekayasa Keselamatan Proses (RKP) Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) berhasil mendapatkan penghargaan khusus dari Dewan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Timur (DK3P Jatim). Penghargaan khusus ini diberikan atas kontribusi pengembangan stream baru untuk keilmuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di Indonesia. […]
Liputan Cyber || Jatim Tenaga Ahli di Kementerian Koordinator Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan H.M. Ali Affandi LNM. mengungkapkan bahwa masa depan Indonesia, tidak bisa lepas dari satu faktor fundamental, yaitu infrastruktur. “Infrastruktur bukan hanya tentang membangun jalan, jembatan, atau pelabuhan, tetapi juga tentang bagaimana kita merancang pembangunan yang inklusif, […]
Liputan Cyber || Jatim Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pasuruan berharap kepada seluruh Jamaah Calon Haji (JCH) 2025 untuk segera melunasi Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahap pertama. Plt Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pasuruan, Bakhrul Ulum mengatakan ada 1.512 jamaah asal Kabupaten Pasuruan yang berhak melakukan pelunasan BPIH. […]
Liputan Cyber || Jatim Penjabat (Pj) Bupati Bojonegoro, Adriyanto, memberikan kado terindah untuk warga Bojonegoro, yakni buku berjudul “Mendadak Jadi Orang Bojonegoro” yang diluncurkan di Pendopo Malowopati, Rabu (19/02/2025). Peluncuran ini bersamaan dengan berakhirnya tugas sebagai Pj Bupati Bojonegoro yang diemban selama 1 tahun 5 bulan. Adriyanto menyampaikan bahwa […]
Liputan Cyber || Jatim Penjabat (Pj) Bupati Adriyanto mengucapkan terima kasih dan permohonan maaf serta mendoakan seluruh staf beserta pimpinan agar diberi kesehatan dan keberkahan dalam menjalankan tugas Hal tersebut disampaikan Adriyanto saat memimpin apel rutin, sekaligus apel terakhir Pj Bupati bersama para ASN lingkup Pemkab Bojonegoro, Rabu (19/2/2025). […]