Liputan Cyber – Mojokerto, Jawa Timur Ingin dekat dan mengenal masyarakat, Kapolresta Mojokerto AKBP Rofiq Ripto Himawan, S.I.K., S.H., M.H., melaksanakan safari jum’at di Masjid Al-Barokah Dusun Kendalsari, Desa Balongsari, Kecamatan Gedeg, Kabupaten Mojokerto, Jum’at (12/11/2021) siang. Sebelum pelaksanaan Kutbah Khotib dan Sholat Jumat Berjamaah, Kapolresta Mojokerto AKBP Rofiq Ripto […]