Liputan Cyber || Surabaya Jatim Gigitan hewan dapat terjadi kapanpun dan dimanapun. Baik saat berada di rumah, lingkungan sekitar, maupun ketika traveling. Tidak hanya dari hewan liar saja, gigitan bisa berasal dari hewan peliharaan yang tidak sepenuhnya jinak. Termasuk kucing, anjing, hamster, otter, dan hewan terdomestikasi lain. Tak mengenal […]
Kota Surabaya
Liputan Cyber || Surabaya Jatim Kepala Dinas Pendidikan (Kadindik) Jatim, Aries Agung Paewai memberikan beberapa poin agar 22 Kepala Sekolah SMA Negeri di Surabaya bersinergi membangun pendidikan yang berkualitas dan bermutu. Hal itu ditegaskan Kadindik Jatim dalam diskusi bersama Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) SMA Negeri (SMAN) se Surabaya […]
Liputan Cyber || Surabaya Menjelang buka puasa bulan suci ramadhan ke 6 hari, Kapolsek Semampir AKP Herry Iswanto beserta anggota kembali membagikan takjil didepan Mako Jalan Iskandar Muda Surabaya, Kamis 06 Maret 2025. Dalam pelaksanaan pembagian takjil kali ini, Kapolsek Semampir AKP Herry Iswanto menyediakan sebanyak 30 box takjil […]
Liputan Cyber || Surabaya Meskipun hanya sedikit berbagi dalam bulan suci ramadhan, Kapolsek Semampir AKP Herry Iswanto beserta anggota terus beristiqomah membagikan takjil setiap hari. Seperti yang terpantau wartawan pada hari Rabu 05 Maret 2025 didepan Mako Jalan Iskandar Muda Surabaya. Perwira berpangkat 3 balok tersebut didampingi Kanit Reskrim […]
Liputan Cyber || Surabaya Jatim PT Kereta Api Indonesia (KAI) kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pembangunan daerah dengan membayar pajak. Total pajak atas aset KAI pada tahun 2024 yang dibayarkan kepada Pemerintah Kota Surabaya meliputi PBB ( Pajak Bumi dan Bangunan) dan BPHTB ( Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan […]
Liputan Cyber || Surabaya Unit Resmob Satreskrim Polres Pelabuhan Tanjung Perak akhirnya menangkap pelaku penusukan di Jalan Jakarta, Surabaya. Tiga pelaku diamankan yaitu AFA, 31, SA, 33, dan H, 40, ketiganya warga Surabaya. Sementara satu tersangka lagi MT sang eksekutor saat ini masih dalam Daftar Pencarian Orang (DPO). Kasatreskrim […]
Liputan Cyber || Surabaya Jatim Media sosial Indonesia tengah diramaikan dengan fenomena tagar #KaburAjaDulu yang mencerminkan keresahan generasi muda terhadap masa depan di dalam negeri yang menjadi simbol ketidak puasan terhadap sulitnya mendapatkan pekerjaan, akses pendidikan, serta kesejahteraan yang layak. Menanggapi fenomena tersebut, Dosen Communication Science sekaligus Wakil Dekan Faculty […]
Liputan Cyber || Surabaya Jatim Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melakukan inspeksi mendadak (sidak) Barang Kebutuhan Pokok Penting (Bapokting) di Pasar Tambahrejo Surabaya, Senin (3/3/2025). Sidak yang dilakukan bersama Satgas Pangan serta Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) ini untuk memastikan ketersediaan pangan serta mengantisipasi lonjakan harga menjelang Hari Raya […]
Liputan Cyber || Surabaya Jatim Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menegaskan bahwa efisiensi anggaran bukan sekadar pemotongan belanja, melainkan optimalisasi sistem kerja berbasis smart governance. Hal ini sejalan dengan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2025 tentang Efisiensi Belanja dalam Pelaksanaan APBN dan APBD Tahun Anggaran 2025. Kepala Badan Perencanaan […]
Liputan Cyber || Surabaya Jatim Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, menghadiri Serah Terima Jabatan (Sertijab) Walikota dan Wakil Walikota Batu periode 2025–2030, di Graha Pancasila Balai Kota Among Tani, Kota Batu. Sertijab ini dilakukan dari Penjabat (Pj) Walikota Batu Aries Agung Paewai kepada Walikota Batu terpilih, Nurochman dan Wakil […]