Liputan Cyber – Jakarta   Pemerintah Indonesia dan Singapura resmi menandatangani perjanjian ekstradisi untuk buronan.   Perjanjian ini diteken oleh Menkumham Yasonna Laoly dan Menteri Dalam Negeri dan Hukum Singapura.   Penandatanganan perjanjian juga disaksikan langsung oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Perdana Menteri (PM) Singapura, Lee Hsien Loong.   […]