Liputan Cyber – Malang, Jawa Timur Seorang pelaku penusukan istri dan anak di Desa Sitirejo, Kecamatan Wagir, Kabupaten Malang, Jawa Timur, berinisial BFY (42) menyerahkan diri ke Kepolisian Resor (Polres) Malang. Hal itu disampaikan oleh Kapolres Malang AKBP Ferli Hidayat, kemarin Minggu kepada awak media di Polres Malang. AKBP Ferli […]