Liputan Cyber – Banyuwangi, Jawa Timur Selama Operasi Keselamatan 2022 berlangsung, Satlantas Polresta Banyuwangi mengedepankan sikap Humanis dalam mewujudkan masyarakat tertib berlalu lintas dan taat protokol kesehatan (Prokes). Seperti hari ini, Rabu (02/03/2022) pagi. personel Sat Lantas Polresta Banyuwangi memberikan edukasi kepada pengendara yang melintas di Taman Tirtawangi Pos KTL […]
#2022
Liputan Cyber – Surabaya, Jawa Timur Operasi Keselamatan Semeru 2022, yang digelar Polda Jawa Timur mulai tanggal 1 sampai dengan 14 Maret mendatang, penerapannya akan berbeda dibanding tahun sebelumnya. Tahun ini, Polda Jatim lebih melakukan kegiatan preemtif, preventif dan represif kepada pengguna jalan yang melanggar lalu-lintas. Namun, untuk tindakan represif […]
Liputan Cyber – Surabaya, Jawa Timur Menyikapi perkembangan kehidupan masyarakat yang cepat menjadikan permasalahan lalu lintas dan angkutan jalan yang makin komplek serta dinamis khususnya dalam bidang keselamatan berlalulintas, Polri menjawab tantangan tugas tersebut dengan menjadi Polri yang Presisi (Prediktif, Responsibilitas dan Transparansi berkeadilan ). Dalam pelaksanaanya,Polda Jatim sudah melakukan […]
Liputan Cyber – Surabaya, Jawa Timur Dalam rangka peringati Hari Pers Nasional (HPN) 2022, Polda Jatim gelar Ngopi Bareng Media (Piramida) yang di kemas dalam turnamen bulu tangkis antar media, piala Kapolda Jatim. Kegiatan ini berlangsung selama dua hari, mulai Selasa (8/2) sampai dengan Rabu (9/2) di Gedung Bulu Tangkis […]
Liputan Cyber – Jawa Timur Secara bulanan, pada Januari 2022 Jatim mengalami inflasi sebesar 0,46 persen (mtm), atau lebih rendah dari inflasi bulanan Nasional sebesar 0,56 persen (mtm). Pencapaian inflasi bulanan Jatim ini juga lebih rendah dibandingkan Desember 2021 sebesar 0,69 persen (mtm). Humas BI Jatim, Risky Satya […]
Liputan Cyber – Tulungagung, Jawa Timur Bertempat di Aula Sanika Satyawada, Kapolres Tulungagung AKBP Handono Subiakto, SH, SIK, MH menggelar acara PIRAMIDA (Ngopi Bareng Media) sekaligus memperingati Hari Pers Nasional Tahun 2022, Kamis (03/02/2022) pagi. PIRAMIDA dan Tasyakuran HPN tahun 2022 dikemas sederhana dengan prosesi pemotongan tumpeng oleh […]
Liputan Cyber – Surabaya, Jawa Timur Setelah mendapatkan persetujuan dari BPOM, Vaksin Merah Putih Inovasi Universitas Airlangga (Unair) Surabaya akan memasuki tahap uji klinis pada tahap pertama tanggal 09 Februari 2022. Rencananya, uji klinis akan dilaksanakan dengan cara menyuntikkan vaksin kepada sembilan puluh relawan berusia minimal 18 tahun […]
Liputan Cyber – Surabaya, TNI AL Koarmada II Kepala Staf Koarmada II Laksma TNI Rachmad Jayadi ,mewakili Pangkoarmada II Laksda TNI Dr. Iwan Isnurwanto, S.H, M.A.P, M.Tr (Han), resmi membuka Latihan Pratugas Operasi Intelijen Maritim Koarmada II tahun 2022, bertempat di Aula Denintel Koarmada II pada Senin (17/01). […]
Liputan Cyber – Surabaya, TNI AL Koarmada II Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Danlanal) Semarang, jajaran Koarmada II, Kolonel Laut (P) Nazarudin, CHRMP memimpin upacara peringatan Hari Dharma Samudera Tahun 2022, yang dilaksanakan di Lapangan Apel Mako Lanal Semarang Jl. RE Martadinata No. 12 Tawangsari Kota Semarang. Sabtu (15/01). […]
Liputan Cyber – Surabaya, TNI AL Koarmada II Pangkoarmada II Laksda TNI Dr. Iwan Isnurwanto, S.H, M.A.P, M.Tr (Han), di dampingi Ketua Daerah Jalasenastri Armada II, Ny. Dewi Iwan Isnurwanto turut menghadiri sidang terbuka senat STTAL (Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut) dalam rangka Penutupan Pendidikan dan Wisuda S2 angkatan […]