Liputan Cyber || Jatim Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jawa Timur, meminta dan berharap Pemerintah Daerah untuk mengusut tuntas permasalahan penahanan ijazah oleh peruhasaan UD Sentoso Seal Surabaya, bahkan perlu adanya sanksi tegas terhadap perusahaan tersebut. Mengingat, penahanan ijazah karyawan oleh perusahaan jelas melanggar Perda Jatim nomor 8 tahun 2016 […]

Liputan Cyber || Jatim Memperingati Hari Bumi yang jatuh pada tanggal 22 April, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk menggelar serangkaian kegiatan bertema lingkungan hidup yang melibatkan karyawan, komunitas, dan pelaku Usaha Mikro dan Kecil (UMK) di berbagai wilayah Indonesia. Kegiatan ini menjadi wujud nyata komitmen Telkom dalam mendukung keberlanjutan dan […]

Liputan Cyber || Jatim Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Timur (Kajati Jatim), Setiawan Budi Cahyono, S.H., M.Hum., didampingi oleh para Asisten dan Koordinator di lingkungan Kejaksaan Tinggi Jawa Timur (Kejati Jatim), menerima kunjungan kehormatan sembilan peserta Sekolah Staf dan Pimpinan Tinggi (Sespimti) Dikreg Polri Ke-34 Tahun Anggaran 2025 […]

Liputan Cyber || Surabaya Jatim Djoko Tetuko Abdul Latif kembali menjadi sekretaris Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Jatim. Penunjukan mantan wartawan salah satu media di Surabaya ini dilakukan melalui rapat Komite Eksekutif (Exco) yang digelar pada Senin (21/4/2025) di Kantor Asprov PSSI Jatim di Komplek Ruko Jl. Ketampon 90, Surabaya.   […]

Liputan Cyber || Surabaya Jatim Inovasi dan kreativitas bisa bersumber dari mana saja, salah satunya berangkat dari keresahan atas kondisi lingkungan sekitar. Itulah yang dilakukan tim mahasiswa dari Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Vokasi (FV) Universitas Negeri Surabaya (Unesa).   Mereka mengolah bonggol atau tongkol jagung, limbah organik yang melimpah […]

Liputan Cyber || Lamongan Jatim Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi meminta Dedy Rachmadi Wibowo selaku Direktur Operasional dan Bisnis PT. Bank Perekonomian Rakyat Bank Daerah Lamongan (BDL) untuk membawa Bank Daerah Lamongan terus sustainable, berkelanjutan, dalam grafik yang terus mengalami peningkatan.   “Selamat Pak Dedy yang telah mendapatkan kepercayaan kembali, menahkodai […]

Liputan Cyber || Surabaya Jatim Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama Polres Pelabuhan Tanjung Perak melakukan penyegelan terhadap gudang milik CV Sentoso Seal di Komplek Pergudangan Margomulyo, Surabaya, Selasa (22/4/2025). Tindakan tegas ini dilakukan karena perusahaan tersebut tidak memiliki izin Tanda Daftar Gudang (TDG).   Penyegelan dipimpin langsung oleh Wali Kota […]

Liputan Cyber || Jatim Industri perfilman bergenre animasi buatan Indonesia yang akhir-akhir ini viral diperbincangkan masyarakat, menyimpan fakta tersembunyi. Fakta tersebut ialah, Animator dan Project Manager film ini merupakan alumni Universitas Kristen (UK) Petra Surabaya atau Petra Christian University (PCU), yakni Maximillian Serafino dan Fandy Soegiarto.   Film animasi berjudul […]

Liputan Cyber || Jatim Terus berupaya menunjukkan kearifan lokal ke masyarakat dunia, kali ini dosen Departemen Desain Komunikasi Visual (DKV) Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Naufan Noordyanto SSn MSn mengenalkan budaya Madura melalui karya posternya ke kancah internasional, di antaranya di Korea Selatan dan China. Poster bertajuk Cukur Rambut Madura […]

Liputan Cyber || Jatim Data merupakan aset dan pondasi utama dalam menentukan strategi untuk masa depan. Akan tetapi, sumber dan jenis data yang bervariasi membuat pengolahannya menjadi kompleks dan kurang maksimal. Mengentaskan persoalan tersebut, Guru Besar ke-219 Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Prof Dr Wiwik Anggraeni SSi MKom menggagas penerapan […]