Liputan Cyber || Jatim Sebanyak 66.000 wisatawan telah mengunjungi Kebun Binatang Surabaya (KBS) selama momentum libur panjang peringatan Isra Mikraj dan Tahun Baru Imlek. Apalagi, dengan adanya Tunnel (terowongan) penghubung Terminal Intermoda Joyoboyo (TIJ) dengan KBS, menjadi magnet bagi para wisatawan untuk mengunjungi KBS. Kepala Seksi Humas KBS Lintang […]
Pemerintah
Liputan Cyber || Jatim Wakil Ketua DPRD Jawa Timur, Deni Wicaksono, berharap dan meminta agar Badan Pertanahan Nasional (BPN) dan instansi terkait untuk segera memberikan penjelasan yang jelas kepada publik terkait lahan seluas 21 hektare di Desa Gersik Putih, Kecamatan Gapura, Sumenep, yang memiliki Sertifikat Hak Milik (SHM) meskipun berada […]
Liputan Cyber || Jatim Edupark Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) menginisiasi perubahan greenhouse tanaman hias menjadi area budidaya buah melon dengan teknologi smart farming. Teknologi ini turut mendukung pelaksanaan kegiatan open greenhouse petik melon yang diadakan oleh Edupark. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Rektor UMM, Wakil Ketua BPH, Kepala […]
Liputan Cyber || Jatim Sebagai upaya meningkatkan kreativitas dan inovasi masyarakat dalam menciptakan video cinematic berkonsep wisata, Kecamatan Sananwetan Kota Blitar akan mengadakan lomba video drone untuk menyemarakkan Festival Kali Karplos (Karangtengah – Plosokerep), yang digelar mulai 31 Januari – 22 Februari 2024. Camat Sananwetan, Purwanto, melalui […]
Liputan Cyber || Jatim Antusiasme tampak dalam Musyawarah Provinsi (Musprov) SMSI Jawa Timur Gedung Aula PWI, Jalan Taman Apsari No 15-17 Surabaya, Selasa (28/1/2025). Kepengurusan baru periode 2025-2029 terpilih dalam suasana sportif dan penuh kebersamaan. Pemilihan diawali saat peserta Musprov SMSI Jatim memilih 3 (tiga) Dewan Pimpinan […]
Liputan Cyber || Surabaya Jawa Timur Untuk meningkatkan kewaspadaan dan mencegah penularan HIV/AIDS sejak dini selama menjalankan misi perdamaian dunia, prajurit KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367) yang tergabung dalam Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Konga XXVIII-P UNIFIL menerima pembekalan serta penyuluhan tentang Human Immunodeficiency Virus (HIV) dan Acquired […]
Liputan Cyber || Jatim Layanan Green as a Service (GEAS) Renewable Energy Certificate (REC) PT PLN (Persero) kini semakin diminati oleh pelanggan. Hingga 2024, layanan listrik hijau ini telah dinikmati oleh 7.354 pelanggan, tumbuh 117 persen dibanding tahun sebelumnya yang sebanyak 3.378 pelanggan. REC adalah salah satu […]
Liputan Cyber || Jatim Jelang tahun baru Imlek 2025 yang jatuh pada Rabu 29 Januari, PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Timur kawal pasokan listrik tetap andal. PLN memfokuskan pengawalan keandalan di sejumlah titik seperti klenteng, lokasi perayaan, bandara dan pusat perbelanjaan. “Saat perayaan Tahun […]
Liputan Cyber || Surabaya Meskipun mengalami mis komunikasi dan bersitegang dengan pihak rumah sakit, dengan tekat dan penuh percaya diri Tim Sosial Ormas Gerakan Masyarakat Indonesia Maju (GMIM) dapat membantu masyarakat mengalami permasalahan BPJS di Rumah Sakit Al-Irsyad yang berlokasi di Jalan KH. Mas Mansur Surabaya, Selasa 28/01/2025. Pasien yang […]
Liputan Cyber || Jatim Pj. Bupati Jombang, Teguh Narutomo mengapresiasi Pondok Pesantren Bhakti Bapak Emak atas peran dan kontribusi dalam membina generasi muda. Dengan bimbingan para pengurus Ponpes, Pj. Bupati Jombang berharap mudah-mudahan akan terbentuk generasi muda yang mandiri, berintegritas, siap menghadapi tantangan zaman, serta berkontribusi nyata bagi kemajuan bangsa […]